REDAKSI

REDAKSI

Koran Online TAYANG9.COM - "Menulis Gagasan, Mencatat Peristiwa" Boyang Nol Pitu Berkat Pesona Polewali Sulbar. Email: sureltayang9@gmail.com Gawai: +62 852-5395-5557
  • BERITA

    Nusantara Bersholawat PKB Berlangsung Khusyuk

    RINAI masih turun pelan. Seakan ikut menembangkan shalawat kecintaan kepada Nabiullah Muhammad Saw. Sejumlah santri Nahdlatul Ulum Sarampu masih sibuk merafal zikir dan menembangkan shalawat. Semua hadirin tampak takdzim dan melarut dalam khusyuknya irama lantunan kecintaan itu. Tidak terbaca sedikitpun dari raut muka hadirin wajah yang gusar oleh gerimis yang kadang menderas. Yang ada deras shalawat kian kencang dilangitkan. Adalah…

    Read More »
  • BERITA

    Tradisi “Kedukaan” yang Hampir Hilang

    SEJAK dahulu tradisi melayat kepada sanak keluarga yang lagi berduka di daerah Kabupaten Mamasa, beberapa daerah masih memiliki tradisi yang unik dan masih dipertahankan. Tentu sikap kebersamaan dan gotong royong mereka selalu menjadi ciri khas. Kebisaan atau tradisi tersebut selalu menjunjung tinggi nilai-nilai adat yang berlaku, sebagai warisan budaya leluhur yang tetap dijaga. Salah satunya adalah sebuah tradisi unik saat…

    Read More »
  • BERITA

    Aliansi Masyarakat Polman Gelar Aksi Solidaritas Atas Insiden Papua, Wakil Ketua DPRD: Copot Kapolda Papua

    POLMAN, TAYANG9 – Berbagai elemen masyarakat yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Polewali Mandar turun kejalan hari ini. Mereka bersama melakukan aksi solidaritas atas insiden tewasnya Yus Yunus, seorang warga asal Polewali Mandar di Papua Aksi mereka dimulai dari halaman Kantor Bupati Polman sekira pukul 09.30 wita. Kemudian mereka bergerak bersama menuju beberapa lokasi yang menjadi titik aksi, kemudian melakukan orasi…

    Read More »
  • BERITA

    Hari Ini, Aksi Solidaritas Atas Insiden Penganiayaan Warga Polman di Papua Akan Digelar

    POLMAN, TAYANG9 — Rencananya ratusan masyarakat dari berbagai elemen yang tergabung dalam Aksi solidaritas dan duka cita atas insiden dugaan penganiayaan warga Polewali Mandar di Papua, akan digelar hari ini, Jumat (28/2) Dalam aksi solidaritas dan duka cita nantinya, mereka menuntut dan menginginkan beberapa hal, menyangkut insiden tewasnya Yus Yunus dalam tragedi penganiayaan  tersebut. Berikut tuntutan mereka dalam aksi solidaritas…

    Read More »
  • BERITA

    DPRD Polman Kecam Aksi Pengeroyokan di Papua

    POLMAN, TAYANG9 – Dewan perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD)  Kabupaten Polman mengecam aksi penggeroyokan yang dialami oleh warga Desa Sumberjo Kecamatan Wonomulyo, Kabupaten Polman di Papua beberapa hari yang lalu. Hal ini disampaikan langsung oleh Ketua DPRD Polman, Jufri Mahmud  saat ditemui di kantornya Kamis, 27 Februari 2020. Dengan tegas, Jufri Mahmud mengecam aksi penggeroyokan yang dialami Yus Yunus, warga…

    Read More »
  • BERITA

    Gabungan Lapas di Sulbar Gelar Media Gathering

    POLMAN, TAYANG9 – Sebagai bentuk kerjasama mitra media dan lembaga, beberapa gabungan lembaga pemasyarakatan menggelar kegiatan media Gathering di Aula Lapas kelas IIB Polewali pada, Kamis (27/02). Para peserta terdiri dari Lapas kelas II B dan Bapas Kelas II Polewali, Rutan Kelas II B Majene, Lapas Kelas III Mamasa, serta rekan-rekan media turut hadir dalam kegiatan tersebut. Kepala Lapas yg…

    Read More »
  • BERITA

    Bawaslu Polman Respon Hasil Putusan MK, Melalui Sosialisasi Pemilu Partisipatif

    POLMAN, TAYANG9 – Putusan Mahkamah Konstitusi terkait Pilpres yang akan digelar serentak dengan Pemilihan DPR dan DPD menjadi pembicaraan khusus yang disampaikan sejumlah pemateri pada acara Pengawasan Pemilu Partisipatif yang digelar oleh Bawaslu Polewali Mandar di hotel istana Wonomulyo Polewali Mandar, 27 Februari 2010. Dalam acara yang menyasar sejumlah segmen mulai dari pemuda, tokoh perempuan, tokoh masyarakat, kepala desa dan sejumlah…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Andi Ruskati Kunjungi Konstituen, Sejumlah Agenda Sudah Disiapkan

    POLMAN, TAYANG9 – Sebagai wakil rakyat yang duduk di DPR RI, Andi Ruskati Ali Baal lakukan kunjungan ke Dapilnya di Sulawesi Barat. Andi Ruskati yang saat ini duduk di Komisi IX membidangi Kesehatan, Ketenagakerjaan dan Kependudukan, dalam sebulan ini berada di Sulawesi Barat dan memiliki beberapa agenda kegiatan penting di wilayah Konstituennya.  Hal ini menurut Andi Ruskati sebagai bagian dari…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Kembali, DPRD Majene Sambangi DPRD Soppeng

    Majene, Tayang9 — Sebagai bentuk kunjungan kerja, kembali DPRD Majene bertandang ke DPRD Soppeng pada selasa (25/2). Dalam Kunjungan kali ini, DPRD Majene yang tergabung dalam anggota Pansus II ingin mendapatkan pandangan, terkait penyusunan tata beracara di BK DPRD Kabupaten Majene. Pansus II DPRD Majene, yang di ketua oleh Basri Mallilingan, diterima langsung oleh beberapa anggota DPRD Soppeng, sekretaris DPRD…

    Read More »
  • BERITA

    Puluhan Jurnalis Kumpul di Palu Bincang Keberagaman

    PALU, TAYANG9 – Puluhan jurnalis dari berbagai daerah di indonesia seperti Sulteng, Gororanto, Sulbar, Sultra dan Sulsel mengikuti workshop dan strory grant yang diselenggarakan serikat jurnalis untuk keberagaman (Sejuk), Aliansi Jurnalis Independen (AJI) kota Palu dan Internews di Hotel Santika Palu. Berikut reportase Rahmayani, wartawan TAYANG9 yang juga terlibat dalam kegiatan yang berlangsung sejak 21 hingga 23 Februari 2020 lalu.…

    Read More »
  • BERITA

    Mengenal Sosok Iqsam, Calon Presma Unsulbar

    NAMANYA Muhammad Iqsam. Tetapi oleh teman-temannya lebih sering disapa ‘Bang Kumis. Pemuda humoris pula ramah dan supel dalam pergaulan ini adalah lelaki yang lahir, 23 November 1996 silam, dari pasangan Haisa dan Mansur di Somba Sendana. Tatkala teman-temannya sesama alumnus SMA Negeri 1 Sendana lebih banyak memilih megikuti jejak orang tuanya sebagai nelayan, Iqsam yang memang hidup di lingkungan nelayan…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Legislator Majene Ajak Kaum Milenial Tunjukkan Prestasi

    MAJENE, TAYANG9 – Memberi perhatian kepada kaum muda atau lebih dikenal dengan sebutan kaum milenial saat ini, menjadi sebuah keharusan bagi pemerintah daerah untuk lebih memberikan ruang dalam berkreatifitas. Hal itu diungkap oleh Capt Paharuddin, salah satu anggota dewan Kabuaten Majene kepada Media TAYANG9 beberapa waktu lalu. Menurutnya pemerintah Kabupaten Majene mesti lebih membuka ruang bagi kaum muda di daerahnya.…

    Read More »
Back to top button