MASDAR KAPPAL

MASDAR KAPPAL

lahir dari keluarga petani, dan kini tengah serius menjadi seorang jurnalis dan penulis baik.
  • BERITA

    Dandim 1402 Polmas Resmi Berganti, Ini Harapan Danrem 142

    Polewali – Tayang9 – Letkol Arh Hari Purnomo secara resmi dilantik untuk menjabat Komandan Distrik Militer (Kodim) 1402/Polmas, mengantikan Letkol Arh Dedi Setia Arianto, Letkol Arh Hari Purnomo yang sebelumnya menjabat sebagai Kabag Binlitbangmat Sdirbinlitbang Pussenarhanud Kodiklatad di Bandung, di Aula Andi Depu Makorem 142/Tatag, Senin, 19/08/19. Kegiatan serah terima jabatan Dandim 1402/Polmas tersebut, dipimpin  langsung Komandan Korem (Danrem) 142/Tatag,…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    DPRD Mamuju Gelar Uji Publik Ranperda Rancangan Induk Pariwisata

    Mamuju – Tayang9 – Dalam rangka uji publik Rencana Rancangan Peraturan Daerah Rancangan Induk Pariwisata Mamuju, DPRD Kabupaten Mamuju, menggelar talkshow, di Matos, 18/08/19. Agenda talkshow tersebut dihadiri oleh Ketua DPRD Mamuju Suraidah Suhardi, Farid Wadhi (Kadis Pariwisata Provinsi Sulbar, Suaib Sekda Mamuju, Syamsuddin Hatta  Anggota DPRD Mamuju, Gunawan, Kabag Hukum Setda  Mamuj, Raodah Biro Hukum Prov Sulbar,  Rahmat Idrus…

    Read More »
  • BERITA

    Jelang Muktamar, Rombongan DPC PKB Polman Bertolak ke Bali

    Polewali -Tayang9 – Menjelang pelaksanaan Muktamar Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) yang rencananya akan berlangsung pada tanggal 20 – 21 Agustus 2019, di Nusa Dua Bali, jajaran Pengurus DPC PKB Kabupaten Polewali Mandar, mulai bertolak ke Bali, Senin, 19/08/19. Ketua DPC PKB Kabupaten Polewali Mandar Amiruddin mengatakan, dalam prosesi pemberangkatannya ke pulau Dewata tersebut rombongannya terbagi menjadi kedalam dua kelompok. “Ya,…

    Read More »
  • BERITA

    Panitia HUT-RI Memohon Maaf, Ketua LVRI : Saya Sampaikan Tidak Ada Masalah

    Mamuju – Tayang9 – Ketua Legium Veteran Republik Indonesia (LVRI) Cabang Mamuju Rafiuddin, menyampaikan apresiasi atas sikap, dan kehadiran panitia HUT – RI Provinsi Sulawesi Barat, untuk menyampaikan permohonaan maaf kepada vetran. Menurut Rafiuddin, pihaknya sangat berterimakasih pada jajaran panitia HUT – RI Sulawesi Barat, atas langkah yang ditempuh untuk menyampaikan permohonan maaf, ketidak sengajaanya, sehingga para vetran tidak mendapat…

    Read More »
  • BERITA

    Hamzih : Tidak ada Sama Sekali Niat Kami Untuk Tidak Mengudang Para Veteran

    Mamuju – Tayang9 – Ketua Panitia HUT RI ke-74 Provinsi Sulawesi Barat beserta jajarannya, menyambangi kediaman Ketua Legium Veteran Republik Indonesia (LVRI), Rafiuddin di Kelurahan, Rangas, Mamuju, Minggu, 18/08/19. Dalam kesempatannya Muhammad  Hamzih mengatakan, atas nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat, dan panitia HUT RI ke-74 memohon maaf atas kelalaian, sehingga vetran tidak diundang dalam upacara Proklamasi, yang berlangsung di Lapangan…

    Read More »
  • BERITA

    Hut RI ke -74, 450 Warga Lapas di Sulbar Dapat Remisi

    Mamuju – Tayang9 – Sebanyak 450 orang Narapidana (Napi), warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) se Provinsi Sulawesi Barat dipastikan mendapat remisi pada momentum HUT RI ke-74 tahun ini. Menyikapi hal tersebut, Wakil Gubernur Provinsi Sulawesi Barat Enny Angraeni Anwar menyampaikan, agar pemberian remisi terhadap warga Lapas tersebut, tidak lah ditafsirkan sebagai pemberian hak, akan tetapi kebijakan itu merupakan apresiasi…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    HUT RI ke-74, Habsi Harap Jadi Momentum Kemerdekaan yang Paripurna

    Mamuju – Tayang9 – Pemerintah Kabupaten Mamuju, menggelar upacara peringatan HUT kemerdekaan Republik Indonesia (RI), di Lapangan Ahmad Kirang Mamuju, Sabtu, 17 /08/19. Bupati Kabupaten Mamuju Habsi Wahid melalui sambutannya berharap, agar momentum hari kemerdekaan dapat benar-benar membawa kemerdekaan secara paripurna, dan merdeka ditanah sendiri. “Terlepas dari itu,mengaktualisasi tema Hut RI secara nasional yakni SDM Maju,Indonesia Unggul, program pemerintah daerah…

    Read More »
  • BERITA

    PP.Salafiyah Parappe Gelar Upacara HUT Kemerdekaan RI

    Polewali – Tayang9 – Dalam rangka peringatan Hut kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke 74 Tahun, Pondok Pesantren (PP) Salafiyah  Parappe menggelar upacara, di Lapangan Upacara Pondok Pesantren Salafiyah Parappe, Kecamatan Campalagian, Kabupaten Polewali Mandar, Sabtu, 17/08/19. Ketua dewan pengurus harian PPS. Parappe Qamaruddin mengatakan, bahwa kegiatan ini adalah agenda tahunan yang dilaksanakan setiap Tanggal 17 Agustus. “Iya kegiatan ini kami…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Seragam Gratis Siswa Baru Dari Pemkab Mamuju Mulai Dibagikan

    Mamuju – Tayang9 – Bertepatan momentum peringatan hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 74, Pemerintah Kabupaten Mamuju melalui Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga mulai membagikan seragam gratis bagi siswa baru SD, SMP, Madrasa Iptidaiyah dan Madrasa Tsanawiyah,Sabtu, 17/08/19. Dalam proses pembagian tersebut, sebanyak 18.600 lembar seragam telah disiapkan untuk semua sekolah diwilayah Kabupaten mamuju. dalam penyerahan secara simbolis yang dilangsungkan di…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Lama ma Ikut Sandeq Tapi Barusan Ada yang Kasih Seperti Ini

    Mamuju – Tayang9 – Tampil sebagai juara pada gelaran sandeq race tahun 2019, awak perahu Sandeq Cahaya mandar mengungkapkan rasa terima kasih kepada Bupati Mamuju Habsi Wahid. Kale yang bertindak selaku pimpinan awak sandeq Cahaya mandar mengatakan, bahwa dukungan penuh Bupati Mamuju menjadi salah satu penyemangat, sehingga mampu menjadi yang terbaik.Selain itu perlakuan yang hangat layaknya keluarga,selalu diperlihatkan dari awal…

    Read More »
  • BERITA

    Enny : Jaga Semangat Sandeq Agar Tidak Asing Di Negeri Sendiri

    Mamuju – Tayang9 – Wakil Gubernur (Wagub) Provinsi Sulawesi Barat Enny Anggraeni Anwar, secara resmi menutup pelaksanaan Festival Sandeq Race 2019,di pantai Manakarra Mamuju, Jumat 16/08/19. Wagub Enny Anggraeni Anwar dalam kesempatannya menghimbau, agar semangat kebudayaan khsususnya Sandeq, senantiasa tetap dijaga. “Walaupun sandeq race 2019 telah berakhir, kita tetap harus menjaga semangatnya agar kebudayaan kita tidak asing di negeri sendiri,”ucap…

    Read More »
  • BERITA

    Terima Kunjungan Dandim, Kapolda Harap TNI dan Polri Makin Kukuh

    Mamuju – Tayang9 – Dandim 1418 Mamuju yang kini dijabat oleh Kolonel Inf. Suyitno berdasarkan hasil Mutasi dilingkungan TNI, menyambangi Kantor Polda Sulbar, dan disambut langsung Kapolda Brigjen Pol Baharuddin Djafar, di Ruang Kerjanya, Jum’at, 16/08/19. Kunjungan silaturahmi tersebut, juga dihadiri langsung oleh Letkol Jamet Nijo Dandim 1418 Mamuju yang nantinya akan diganti. Dandim 1418 Mamuju Letkol Jamet Nijo mengatakan,…

    Read More »
Back to top button