REDAKSI
-
BERITA
Tahanan BNNK Polman Terima Bimbingan Rohani
Polman, Tayang9 – Tahanan tersangka kasus narkotika di rumah tahanan Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Polewali Mandar, menerima bimbingan rohani dari Kementerian Agama setempat, melalui kelompok kerja penyuluh (pokjaluh) pada Jumat, (4/9). Disamping menerima bimbingan rohani, para tahanan BNNK Polewali Mandar mendapat bantuan kitab suci Al-quran dan kitab suci Injil yang diterima langsung kepala BNNK Polewali Mandar. Adapun bantuan berupa…
Read More » -
ADVETORIAL
Ketua DPRD Majene Teken KUA-PPAS APBD 2021
Majene, Tayang9 – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Majene bersama dengan Pemkab Majene telah menandatangani nota kesepakatan Kebijakan Umum Anggaran – Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) APBD Tahun Anggaran 2021 Penandatanganan nota kesepakatan ini dilaksanakan setelah melalui rapat paripurna yang digelar di ruang sidang gedung DPRD Majene pada Senin (31/8/2020) malam. Dalam sidang tersebut dipimpin langsung oleh ketua DPRD Majene,…
Read More » -
ADVETORIAL
LBH Mitra Madani Sulbar Buka Pendaftaran
POLMAN, TAYANG9 – Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Mitra Madani Sulawesi Barat membuka kesempatan bagi ulumni hukum yang mempunyai keinginan untuk berkarir dan memperdalam pengetahuannya di bidang pendampingan bantuan hukum baik litigasi maupun non litigasi, begitu yang disampaikan Yusuf Daud, SH., MH kepada tayang9 senin 31 Agustus 2020. Dikatakan Yuda, sapaan karibnya, pembukaan kesempatan kepada para sarjana hukum itu, lebih didasari…
Read More » -
BERITA
‘Jaga Pemilu’ Bawaslu Polman Bersepeda Sambil Galakkan Literasi, Berbagi serta Ziarah Makam
POLMAN, TAYANG9 – Komunitas jaringan keluarga pesepeda (Jaga Pemilu) Bawaslu Polewali Mandar setiap jumat pagi menggelar kegiatan bersepeda keliling kota dan pedalaman untuk memassifkan sosialisasi pengawasan ke berbagai segmen. Hal yang sama kembali digelar untuk kali keduanya, Jumat, 28 Agustus 2020 pagi tadi dengan mengambil rute perjalanan keliling kota Kecamatan Wonomulyo. Menariknya, dalam kegiatannya, ‘Jaga Pemilu’ Bawaslu Polman yang sengaja…
Read More » -
ADVETORIAL
DPRD Majene Finalisasi Pembahasan KUPA-PPAS 2020
Majene, Tayang9 — Pembahasan Kebijakan Umum Perubahan Anggaran-Plafon Prioritas Anggaran Sementara (KUPA-PPAS) 2020 Kabupaten Majene telah masuk tahap finalisasi. Pembahasan tersebut dilaksanakan secara maraton di ruang rapat gedung DPRD Kabupaten Majene bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Majene pada Jumat (28/8). Wakil ketua I M Idwar, yang didampingi Wakil Ketua II Adi Ahsan saat memimpin rapat pembahasan tersebut mengungkapkan…
Read More » -
BERITA
BNNK Polman Gelar Workshop Lingkungan Masyarakat
POLMAN, TAYANG9 – Meningkatkan kesadaran dan kepedulian masyarakat terhadap bahaya penggunaan obat-obat terlarang atau Narkoba, Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Polewali Mandar gelar Workshop Lingkungan Masyarakat, di Hotel Al Ikhlas, Selasa (27/08). Pelaksanaan kegiatan Workshop yang mengambil tema Pengembangan Kapasitas dan Pembinaan Masyarakat Anti Narkoba dimulai sejak pukul 08.00 pagi yang diikuti oleh perwakilan yang berasal dari lembaga atau organisasi…
Read More » -
ADVETORIAL
Ciptakan Pilkada Damai dan Kondusif, M Idwar: Jangan Mudah Terprovokasi
Majene, Tayang9 — Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Majene, M Idwar, mengajak kepada seluruh masyarakat Majene unuk tetap menjaga suasana dan situasi yang sejuk dalam rangka menciptakan pilkada yang damai dan kondusif, jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020 Majene pada 9 Desember mendatang yang dilaksanakan secara serentak. Idwar kepada media mengungkapkan, Pilkada serentak ditahun 2020 ini sangat penting mendapat dukungan…
Read More » -
BERITA
Bupati Polman Silaturrahmi ke Sekretariat PMII
POLEWALI, TAYANG9 – Setelah sebelumnya Bupati Polman Andi Ibrahim Masdar melakukan kunjungan ke sekertariat Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Polman, kembali AIM sapan karibnya, melakukan kunjungannya ke Sekertariat Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) cabang Polman, Rabu 26 Agustus 2020. Dalam kunjungan silaturrahminya kali ini, AIM yang didampingi Kepala Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan berharap, agar mahasiswa yang tergabung dalam PMII…
Read More » -
BERITA
Bimtek Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial
Polman, Tayang9 – Dinas Perpustakaan dan Kersipan Kabupaten Polewali Mandar melaksanakan kegiatan Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial, yang diselenggarakan di Gedung Gadis, dengan tema Literasi Untuk Kesejahteraan, pada Selasa (18/08/2020). Kegiatan tersebut sebagai tindak lanjut dari Bimtek Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial yang dilaksanakan oleh Perpustakaan Nasional beberapa waktu lalu. Pada kesempatan tersebut dihadiri oleh Drs. Andi Amrin, Kepala Dinas…
Read More » -
BERITA
Kali ini Bawaslu Pasangkayu Tangani Dugaan Pelanggaran ASN
PASANGKAYU, TAYANG9 – Setelah beberapa pekan sebelumnya, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Pasangkayu menangani dugaan Pelanggaran Administrasi Pemilihan yang menempatkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan tiga ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di Kabupaten Pasangkayu, kembali Bawaslu menangani dugaan pelanggaran kode etik yang diduga dilakukan oleh dua aparatur sipil negara (ASN). Ardi Trisandi, Ketua Bawaslu Pasangkayu mengatakan, pihaknya kini tengah…
Read More » -
BERITA
Perkuat Sosialisasi, Bawaslu Polman Resmi Bentuk Komunitas JAGA PEMILU
Arham Syah: “Ini bagus, dan ini merupakan ‘gayung bersambut'”. POLMAN, TAYANG9 – Dimaksudkan sebagai penguatan sosialisasi, Bawaslu Polewali Mandar bentuk Komunitas Jaringan Keluarga Pesepeda ‘JAGA PEMILU’. Pembentukan komunitas dilaksanakan melalui rapat pimpinan bersama semua staf Bawaslu Polewali Mandar, Senin 10 Agustus 2020 di Ruang Rapat Bawaslu Polewali Mandar. Saifuddin, Ketua Bawaslu Polewali Mandar dalam pengantar umum dalam rapat itu mengatakan,…
Read More » -
BERITA
Bawaslu Pasangkayu Nyatakan, KPU dan Tiga Ketua PPK Terbukti Melakukan Pelanggaran Administrasi
PASANGKAYU, TAYANG9-Dugaan Pelanggaran Administrasi Pemilihan yang menempatkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Tiga ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di Kabupaten Pasangkayu sebagai terduga dinyatakan terbukti. Begitu yang disampaikan Ardi Trisandi, Ketua Bawaslu Pasangkayu, Rabu 05 Agustus 2020. Dikatakan Ardi, temuan dengan nomor registrasi 007/TM/PB/Kab/30.03/VII/2020 dimana KPU Pasangkayu serta Ketua PPK Pasangkayu, Pedongga dan Baras sebagai terlapor diduga melanggar ketentuan pasal…
Read More »