SUHARDI DUKA
-
GAGASAN
Rindu Orde Baru di Era Milenial
DEMOKRASI subtansinya dari rakyat untuk Rakyat, rakyat memilih pemimpinnya secara lansung dan juga memilih wakilnya untuk mengawasi kuasa atas pemimpin yang dipilihnya. Sejak reformasi Bangsa Indonesia telah menikmati kebebasan demokrasi yang begitu luas dan diakui oleh dunia karena sukses melakukan Pemilihan Presiden (Pilpres) langsung sebanyak 4 kali. Dalam sejarahnya Indonesia pernah dipimpin oleh Presiden yang tidak dipilih lansung selama 7…
Read More » -
GAGASAN
Dua Sudut Yang Tidak Sama Sisi
DISUDUT barat dengan hiruk pikuk kehidupan yang material, dengan dinamika politik yang labil yang cepat berubah, dan rapuh toleransi adalah satu sudut kehidupan yang menjadi ajang pertarungan bebas. Dalam konsep politik Plato (Trias Politika), lembaga eksekutif adalah pemegang kekuasaan pemerintahan sebuah negara, dan legislatif adalah pembuat undang undang untuk mengikat kekuasaan dalam memberikan pelayanan publik, serta lembaga yudikatif untuk penegakan…
Read More »