REDAKSI

REDAKSI

Koran Online TAYANG9.COM - "Menulis Gagasan, Mencatat Peristiwa" Boyang Nol Pitu Berkat Pesona Polewali Sulbar. Email: sureltayang9@gmail.com Gawai: +62 852-5395-5557
  • BERITA

    Mengasah Keterampilan Berbahasa Mandar

    DUA puluh dua guru dari tiga kabupaten di Sulawesi Barat berada di Hotel Novotel Makassar Tanggal 14 sampai tanggal 17 Maret 2023. Dua puluh dua guru yang terdiri dari guru SD, guru SMP dan beberapa orang pegiat literasi. Kegiatan Pelatihan guru Master revitalisasi Bahasa daerah untuk tunas bahasa ibu tersebut dilaksanakan oleh Balai Bahasa Makassar. Hal yang dipersyaratkan oleh penyelenggara…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Disdikpora Majene Gelar Kegiatan Peningkatan Pengelolaan Dapodik Sekolah

    MAJENE, TAYANG9 – Untuk mewujudkan dan realisasi visi-misi Pemerintah Kabupaten Majene yaitu pendidikan yang berbasis unggul serta menjadi pusat pelayanan pendidikan di Sulbar, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Majene melaksanakan kegiatan Bimbingan terkai Pengelolaan Sistem Pendataan Pendidikan Dasar dan Menengah bekerja sama dengan LPMP Provinsi Sulawesi Barat beberapa waktu lalu. Dalam kegiatan tersebut peserta yang hadir berasal dari unsur…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Bupati Serahkan LKPD ‘Unaudited’ TA 2022 ke BPK Sulbar

    MAJENE, TAYANG9 – Pemerintah Kabupaten Majene menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) TA 2022 Unaudited. Penyerahan LKPD Kabupaten Majene tersebut dilakukan oleh Bupati Majene, Andi Achmad Syukri, berlangsung di Ruang Serbaguna Lantai 2 kantor Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia perwakilan Sulawesi Barat di Mamuju, pada Rabu (15/03). Hal ini sebagai bentuk realisasi untuk melaksanakan amanat Undang-undang (UU) Nomor 1…

    Read More »
  • BERITA

    Pengembangan Atlet Kempo, Halaman Kantor Camat Wonomulyo Dijadikan Tempat Latihan

    POLMAN, TAYANG9 – Demi pengembangan dan mencetak atlet cabang olahraga Kempo, di Kabupaten Polewali Mandar. Pengurus cabang olahraga Kempo di Kecamatan Wonomulyo, dijadikan halaman Kantor Pemerintah Kecamatan Wonomulyo. Di Kelurahan Sidodadi, Kecamatan Wonomulyo, Kabupaten Polewali Mandar, sebagai tempat latihan atlet kempo. Seorang pelatih Kempo Polman, Sahabuddin, menyatakan. Untuk memasyarakat olahraga Kempo disemua kalangan, khusus anak sekolah, anak muda dan masyarakat…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    96,30 persen Warga Terdaftar JKN, Pemkab Majene Diganjar Penghargaan UHC Award

    MAJENE, TAYANG9 – Pemerintah Kabupaten Majene melalui Wakil Bupati Majene, Arismunandar, mendapat penghargaan Universal Health Coverage (UHC) award kementerian kesehatan dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, yang diterima di Balai Sudirman, Jakarta, Selasa 14 Maret 2023. Wakil Bupati Majene, Arismunandar menyampaikan jika penghargaan yang diterima oleh Pemerintah Kabupaten kali ini merupakan bentuk peningkatan kualitas pelayanan kesehatan pada masyarakat. Dia…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Peliput Diskominfo Majene Ikuti Pelatihan Jurnalistik dan Fotografi

    MAJENE, TAYANG9 – Peliput Dinas Kominfo Majene mengikuti pelatihan jurnalistik dan fotografi agen kehumasan OPD lingkup Pemprov dan Pemkab Se-Sulbar, di Hotel Berkah Mamuju, Senin (13/02). Pelatihan tersebut diselenggarakan oleh Dinas Komunikasi, Informasi, Persandian dan Statistik Provinsi Sulbar melalui Bidang Informasi dan Komunikasi Publik (IKP), dibuka Sekprov Muhammad Idris didampingi Kepala Dinas Kominfo, Mustari Mula dan Kabid IKP Dian Afrianty.…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Sharing Informasi Data Statistik Sektoral, Dinas Kominfo Berkunjung ke Kabupaten Toraja Utara

    MAJENE, TAYANG9 – Dinas Kominfo Statistik dan Persandian Kabupaten Majene Provinsi Sulawesi Barat, melakukan Kunjungan Kerja / Study Banding Sharing Informasi terkait Data Statistik Sektoral ke Dinas Kominfo Kabupaten Toraja Utara Provinsi Sulawesi Selatan, Senin (13/03), bertempat di ruang kerja Kadis Kominfo Kab. Toraja Utara. Kedatangan Kepala Dinas Komunikasi Informatika Persandian dan Statistik Kabupaten Majene, Mohd Andri A. Nugraha, bersama…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Pemkab Majene Akan Bangun Rumah Tahfidz

    MAJENE, TAYANG9 – Bupati Kabupaten Majene, Provinsi Sulawesi Barat, Andi Ahmad Syukri berencana dirikan rumah tahfidz. Hal itu sebagai wujud keseriusan Pemkab Majene untuk mewujudkan sumber-sumber daya manusia penghafal Al-Qur’an dan berakhlak Qur’ani. Hal ini juga seiring dengan visi misi pemerintahan Kabupaten Majene saat ini, yakni Majene Unggul, Mandiri dan Religius (UMR) di daerah ini. Selain itu juga, Pendirian Rumah…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Kadis Kominfo Majene Menghadiri Rakor SPBE Sulbar di Polman

    POLMAN, TAYANG9 – Kadis Kominfo Majene, Mohd. Andri A. Nugraha menghadiri Rapat Koordinasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektonik di Ruang Pola Kantor Bupati Polewali Mandar pada Jumat (10/03) yang di selenggarakan oleh Dinas Kominfo Sulawesi Barat. Acara tersebut di hadiri oleh 2 perwakilan Kominfo dan 2 Perwakilan bagian organisasi kabupaten se-Sulawesi Barat. Narasumber dalam Rapat Koordinasi tersebut yaitu Bapak Nanang Ruswianto…

    Read More »
  • BERITA

    Dewan Pers Apresiasi Road Map Pembinaan Anggota JMSI

    JAKARTA, TAYANG9 — Dewan Pers mengapresiasi road map yang dikembangkan Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) untuk memantau perkembangan anggota organisasi perusahaan pers itu. Di dalam road map tersebut, JMSI membagi anggota ke dalam empat cluster yang ditandai dengan jumlah bintang. Bintang satu diberikan untuk anggota JMSI yang baru sekadar memiliki badan hukum seperti yang disyaratkan dalam UU 40/1999. Lalu bintang…

    Read More »
  • ADVETORIAL

    Wabup Ajak Lintas Sektoral Prioritaskan Program Aksi Penanganan Stunting

    MAJENE, TAYANG9 – Pemerintah Kabupaten Majene dalam hal ini Wakil Bupati Majene, Arismunandar, ajak Camat, Kepala Desa OPD dan seluruh lintas sektoral yang terkait agar memprioritaskan program aksi penanganan stunting di wilayahnya. Hal tersebut merupakan sebagai wujud keseriusan Pemkab Majene untuk mencegah kasus penyakit yang mengganggu tumbuh kembang pada badan dan otak anak. Hal itu disampaikan Wakil Bupati Majene, Arismunandar,…

    Read More »
  • BERITA

    Parpol Fokus Strategi Menangkan Pemilu, Bukan Pilkada

    POLMAN, TAYANG9 – Mejelang 11 bulan Pemilu dan Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden 2024, 14 Februari 2024 mendatang. Seluruh partai politik nasional dan lokal khusus daerah provinsi Aceh, sementara fokus dalam strategi memenangkan Pemilu 2024. Belum menbahas calon kepala daerah di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada). Demikian disampaikan Dosen Ilmu Politik Universitas Sulawesi Barat, Pahruddin. “Saat ini partai politik peserta Pemilu…

    Read More »
Back to top button