Categories: BERITASTRAIGHT NEWS

Jokowi-Maaruf Menangi Pilpres, ABM : Kita Support Dia

Mamuju – Tayang9 – Gubernur Provinsi Sulawesi Barat Alibaal Masdar (ABM) , menyampaikan ucapan selamat atas terpilihnya pasangan Jokowidodo dan Ma’ruf Amin, pada pelaksanaan Pemilu Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia, pada 17 April 2019 lalu.

Gubernur Provinsi Sulawesi ABM mengatakan, bahwa dengan terpilihnya kembali Presiden Jokowidodo menjadi orang nomor satu di NKRI, ia berharap  janji politik yang telah disampaikan,  khsususnya saat berkampanye di Kabupaten Mamuju dapat di realisasikan.

“Ya laksanakan janji-janji, ada to misalnya arteri, jalan Bonehau Kalumpang, Tabang, Mamuju, Mambi Mamasa Tabang, Polewali, Mamasa.Tapi saya kira beliau punya komitmen kuat untuk membangun.Kita support dia,” ucap ABM saat dikonfirmasi di Rujabnya, Selasa, 21/05/19.

Selain itu ia juga menambahkan, bahwa pihaknya telah memiliki metode khsusus dalam mengawal janji politik, yang telah disampaikan oleh Capres petahana saat gelaran kampanyenya di Kabupaten Mamuju.

“Saya kira setiap pertemuan, kita kasih lihat kita punya muka saja, pasti dia ingat oh Sulbar ini. Apalagi bagus perolehan suaranya kan,” tutupnya.(FM)

MASDAR KAPPAL

lahir dari keluarga petani, dan kini tengah serius menjadi seorang jurnalis dan penulis baik.

Recent Posts

Perayaan Natal SMKN 1 Sumarorong Berlangsung Hikmat dan Penuh Sukacita

SUMARORONG, TAYANG9 - SMK Negeri 1 Sumarorong Kabupaten Mamasa, melaksanakan kegiatan Perayaan Natal yang diikuti…

7 jam ago

SMKN 1 Sumarorong Gelar Rapat Persiapan PBM Semester Genap TA 2025/2026

SUMARORONG, TAYANG9 — SMKN 1 Sumarorong menggelar rapat Persiapan Proses Belajar Mengajar (PBM) semester genap…

4 hari ago

Tutup Tahun, Bawaslu Polman Helat Rapat Pembinaan Aparatur Jajaran Pengawas Pemilu

POLMAN, TAYANG9 – Dalam rangka melakukan pembenahan dan mengevaluasi kinerja internal jajaran Pengawas Pemilu, Badan…

1 minggu ago

Dari Simbol ke Aksi Kebudayaan

PENGELOLAAN kebudayaan di Sulawesi Barat selama ini cenderung berhenti pada level simbolik. Festival, seremonial, pendataan…

2 minggu ago

Ladang Tari Labada Sukses Gelar Pentas Seni Kreatif II 2025

POLMAN, Tayang9 — Pentas Seni Kreatif II 2025 yang diselenggarakan oleh Ladang Tari Labada sukses…

2 minggu ago

Sertu Bambang Irawan Terima Penghargaan Babinsa Teladan 2025 dari Bupati Polman

POLMAN, Tayang9 – Anggota Koramil 1402-02/Wonomulyo, Sertu Bambang Irawan, menerima Penghargaan Bupati Polewali Mandar Tahun…

2 minggu ago