Categories: BERITASTRAIGHT NEWS

Kapolres dan Bupati Polman Hadiri Pembukaan Turnamen Dominan Polman Cup I

POLMAN, TAYANG9 – Kapolres Polman AKBP Agung Budi Leksono, S.H., S.I.K.,M.Pd bersama Bupati Kabupaten Polewali Mandar, H. Andi Ibrahim Masdar menghadiri acara pembukaan Turnamen Domino Polman Cup I yang dirangkaikan dengan pelantikan Pengurus Wilayah (Pengwil) Persatuan Olah Raga Domino Indonesia (Pordi) Sulbar dan Pengwil Pordi Polman di Gedung Gabungan Dinas (Gadis) Polewali, 02 Juli 2022.

Bupati Polewali Mandar H. Andi Ibrahim Masdar dalam kehadirannya di acara itu tampak membuka langsung turnamen tersebut mengajak masyarakat untuk mempererat kekeluargaan.

“Melalui olahraga mari kita ciptakan suasana yang harmonis serta mempererat kekeluargaan antara elemen masyarakat Provinsi Sulsel, Sulbar dan Sulteng terkhusus Kabupaten Polewali Mandar,” ujar H. Andi Ibrahim Masdar.

Hadir juga dalam acara itu, Ketua Pordi Sulsel, ketua terpilih Pordi Sulbar dan Polman serta Kadis PMD Polman juga perwakilan peserta dari Sulsel, Sulbar dan Sulteng serta para peserta turnamen domino cup I itu. (rls/nadi)

REDAKSI

Koran Online TAYANG9.COM - "Menulis Gagasan, Mencatat Peristiwa" Boyang Nol Pitu Berkat Pesona Polewali Sulbar. Email: sureltayang9@gmail.com Gawai: +62 852-5395-5557

Recent Posts

Bawaslu Polman Peroleh Anugerah Badan Publik Informatif

MAMUJU, TAYANG9 - Setelah melewati proses penilaian monitoring dan evaluasi, akhirnya Bawaslu Kabupaten Polewali Mandar…

1 hari ago

Workshop Penguatan Tupoksi Wali Kelas Digelar di SMKN 1 Sumarorong

SUMARORONG, TAYANG9 – SMK Negeri 1 Sumarorong melaksanakan workshop penguatan tugas pokok dan fungsi (tupoksi)…

2 hari ago

Dua Kordiv Bawaslu Polman Didapuk Menjadi Moderator P2P Daring Bawaslu Sulawesi Barat

MAMUJU, TAYANG9 - Pendidikan Pengawasan Partisipatif (P2P) yang diselenggarakan dalam jaringan (daring) dan melibatkan sejumlah…

2 hari ago

Totammaq dan Sayyang Pattudu — Warisan Mandar yang Mengajarkan Pendidikan Sejati

DI tengah perubahan zaman yang kian cepat, kita sering terjebak dalam anggapan bahwa pendidikan hanya…

2 hari ago

MUI se-Polman dilantik, Ulama Diminta Antisipatif Hadapi Tantangan Zaman

POLMAN, TAYANG9 — Pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) tingkat kecamatan se-Kabupaten Polewali Mandar masa khidmat…

2 hari ago

Bawaslu Polman, Hadiri Rapat Teknis Penyelenggaraan KKN Multimatik Sadar Pengawasan Pemilu dan Pilkada di Unasman

POLMAN, TAYANG9 - Bawaslu Kabupaten Polewali Mandar hadiri Rapat Teknis Penyelenggaraan Kuliah Kerja Nyata (KKN)…

2 hari ago