Categories: BERITASTRAIGHT NEWS

Diduga Rusak Kalender, Kepala Pasar Sentral Mamuju Minta Maaf

Mamuju – Tayang9 – Kepala Pasar Sentral Kabupaten Mamuju Rusdi Alie, mengaku meminta maaf pada Pemuda Pancasila atas adanya dugaan perusakan kelender yang telah dilakukannya.

Menurut Rusdi Alie, bahwa pihaknya hanya memindahkan tempat kalender tersebut dengan alasan ia hanya ingin menjaga kondisi stabilitas diareal kerjanya, mengingat saat ini merupakan momentum politik.

“Jadi saya harap teman – teman pemuda pancasila, ini hari kalau memang ada kekeliruan saya yang menyangkut persoalan kalnder tersebut, saya meminta maaf yang sebesar-besarnya ke pemuda pancasila, tapi dengan catatan bahwa saya tidak melakukan pengrusakan atau apa yang dimaksud teman-teman pemuda pancasila,”ucap Rusdi Alie di Sekretariat IJS, Jum’at, 15/02/19.

Selain itu ia juga menambahkan, bahwa ia tidak memiliki maksud untuk melakukan pengerusakan, melainkan hanya ingin memindahkan kalender tersebut, karena pada saat itu ia sedang bekerja rutin dipasar untuk menertibakan para pedagang.

“Kebetulan saya lewat disitu, kebetulan pas di TKP ada satu kalender yang tergulung, artinya posisinya kemungkinan besar kalau kita lihat tidak baik dilihat tergulung, terlipat dibawah seng,” tutupnya.(FM)

MASDAR KAPPAL

lahir dari keluarga petani, dan kini tengah serius menjadi seorang jurnalis dan penulis baik.

Recent Posts

OTP 37 Mamuju Juara Polman Cup V, Bantai Tidola FC Polman 5-1

POLMAN, TAYANG9 - Tim OTP 37 Kabupaten Mamuju juara turnamen sepak bola antar club se…

7 jam ago

Suara Tuhan di Antara Denting Sendok dan Senyuman

DISELA riuhnya lagu pujian dan tawa anak-anak yang memenuhi jalanan kampung Tabone pada perhelatan pekan…

1 hari ago

Tabone: Dari Kampung Sunyi ke Pusat Rohani

DIBALIK lekukan pegunungan nan indah serta jalanan kecil yang tenang, Kelurahan Tabone biasanya dikenal sebagai…

2 hari ago

Pelantikan Pejabat Eselon II Sulbar Tertahan, SDK Kritik Proses di BKN

MAMUJU, TAYANG9 – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Pemprov Sulbar) hingga kini masih menanti turunnya Persetujuan…

2 hari ago

Pawai Ta’aruf Tahun Baru Islam 1447 H Warnai Semangat Hijrah di Mamuju

MAMUJU, TAYANG9 – Semangat perubahan dan kebangkitan terasa kuat menyelimuti langit Mamuju saat ribuan warga…

2 hari ago

Cegah Sengketa Pertanahan, Menteri Nusron Ajak Kepala Daerah Sosialisasikan Pemasangan Tanda Batas Tanah

SUMEDANG, TAYANG9 - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, mengajak…

2 hari ago