Categories: BERITASTRAIGHT NEWS

Samsul Mahmud Kembali Unggul Survei SRI

POLEWALI MANDAR, TAYANG9 –  Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPP) Partai Golongan Kariya (Golkar)Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Samsul Mahmud. Kembali Unggul surveinya dilakukan Sigma Research indonesia (SRI) bekerjasama dengan DPD Partai Gelombang Rakyat Indonesia (Gelora) Kabupaten Polman. Dimana bakal calon Bupati Kabupaten Polman, Samsul Mahmud, mendapatkan angka 27, 6 persen. Disusul Dirga Singkaru dengan angka 20, 3 persen, lalu Andi Masri Masdar dengan angka 9,8 persen. Kemudian Andi Bebas Manggazali dengan angka 6,3 persen, Salim Mengga dengan angka 3,8 persen, Andi Ruskati Ali Baal denga angka 2,8 persen, Andi Nursami Masdar dengan angka 8 persen dan Muh. Taufik Mahmuf dengan angka 2 persen.

Ketua DPD Partai Golkar, Samsul Mahmud, menyatakan. Hasil survei dilakukan SRI bekerjasama Partai Gelora. Menempatkan dirinya tertinggi dari sejumlah kandidat bakal calon bupati Kabupaten Polman. Sehingga menjadi bukti hasil survei dirinya sangat baik.

“Hasil survei SRI, ternyata juga lebaik,” Ujarnya.

Sebelumnya SRI melakukan survei calon Bupati Kabupaten Polman, yang mengambil sampel survei dimulai 23 Maret 2024 hingga 25 April 2024 atau selama 48 hari, dengan sebanyak 600 responden di 16 Kecamatan di wilayah Kabupaten Polman. Menempatkan Samsul Mahmud, mendapatkan angka 27, 6 persen. Disusul Dirga Singkaru dengan angka 20, 3 persen, lalu Andi Masri Masdar dengan angka 9,8 persen. Kemudian Andi Bebas Manggazali dengan angka 6,3 persen, Salim Mengga dengan angka 3,8 persen, Andi Ruskati Ali Baal denga angka 2,8 persen,

Sementara hasil survei lembaga survei Citra Komunikasi LSI merupakan jaringan Lingkar Survei Indonesia (LSI), menempatkan Samsul Mahmud diurutan ketiga dengan angka 12 persen (asn).

REDAKSI

Koran Online TAYANG9.COM - "Menulis Gagasan, Mencatat Peristiwa" Boyang Nol Pitu Berkat Pesona Polewali Sulbar. Email: sureltayang9@gmail.com Gawai: +62 852-5395-5557

Recent Posts

Melalui Pembekalan dan Pelepasan KKN Multimatik, Rektor Unasman Harap Mahasiwa bersama Lembaga Mitra Akselerasi Pembangunan Partisipatif

POLMAN, TAYANG9 - Melalui pembekalan dan pelepasan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Multimatik Program Unasman…

3 hari ago

Perayaan Natal SMKN 1 Sumarorong Berlangsung Hikmat dan Penuh Sukacita

SUMARORONG, TAYANG9 - SMK Negeri 1 Sumarorong Kabupaten Mamasa, melaksanakan kegiatan Perayaan Natal yang diikuti…

3 hari ago

SMKN 1 Sumarorong Gelar Rapat Persiapan PBM Semester Genap TA 2025/2026

SUMARORONG, TAYANG9 — SMKN 1 Sumarorong menggelar rapat Persiapan Proses Belajar Mengajar (PBM) semester genap…

7 hari ago

Tutup Tahun, Bawaslu Polman Helat Rapat Pembinaan Aparatur Jajaran Pengawas Pemilu

POLMAN, TAYANG9 – Dalam rangka melakukan pembenahan dan mengevaluasi kinerja internal jajaran Pengawas Pemilu, Badan…

2 minggu ago

Dari Simbol ke Aksi Kebudayaan

PENGELOLAAN kebudayaan di Sulawesi Barat selama ini cenderung berhenti pada level simbolik. Festival, seremonial, pendataan…

2 minggu ago

Ladang Tari Labada Sukses Gelar Pentas Seni Kreatif II 2025

POLMAN, Tayang9 — Pentas Seni Kreatif II 2025 yang diselenggarakan oleh Ladang Tari Labada sukses…

2 minggu ago