Categories: BERITASTRAIGHT NEWS

Jokowi – Maaruf Unggul di Sulbar Versi Hitung Sementara KPU

Polewali – Tayang9 – Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden nomor urut 01 Jokowi-Maaruf, dipastikan sampai saat ini masih unggul rivalnya nomor urut 02 Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno, di Provinsi Sulawesi Barat.

Berdasarkan hasil perhitungan sementara yang berhasil dihimpun melalui situs resmi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pemilu2019.kpu.go.id. Rabu,tertanggal 20/04/19. pasangan Jokowi-Maaruf berhasil meraih suara sebanyak 25.460, sementara pasangan Prabowo-Sandi berjumlah 14.432 suara.

Berikut rincian perhitungan sementara Capres-cawapres di Provinsi Sulawesi Barat.

1. Pasangan Jokowi – Maaruf Amin.
– Kabupaten Majene  : 11.408 suara.
– Kabupaten Mamasa : 4.287 suara.
– Kabupaten Mamuju : 1.057 suara.
– Kabupaten Mamuju Tengah : 3.468 suara.
– Kabupaten Mamuju Utara : 190 suara.
– Kabupaten Polewali Mandar : 5.050 suara.

2. Pasangan Prabowo – Sandi.
– Kabupaten Majene  : 6.418 suara.
– Kabupaten Mamasa : 423 suara.
– Kabupaten Mamuju :  1.074 suara.
– Kabupaten Mamuju Tengah : 1.532 suara.
– Kabupaten Mamuju Utara : 172 suara.
– Kabupaten Polewali Mandar : 4.813 suara. (FM)

MASDAR KAPPAL

lahir dari keluarga petani, dan kini tengah serius menjadi seorang jurnalis dan penulis baik.

Recent Posts

Pemain Tidola FC Polman, Farhan Kembali Ikut TC Memperkuat Sriwijaya FC

POLMAN, TAYANG9  - Pemain Tidola FC, Kelurahan Darma, Kecamatan Polewali, Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Muhammad…

3 jam ago

OTP 37 Mamuju Juara Polman Cup V, Bantai Tidola FC Polman 5-1

POLMAN, TAYANG9 - Tim OTP 37 Kabupaten Mamuju juara turnamen sepak bola antar club se…

21 jam ago

Suara Tuhan di Antara Denting Sendok dan Senyuman

DISELA riuhnya lagu pujian dan tawa anak-anak yang memenuhi jalanan kampung Tabone pada perhelatan pekan…

2 hari ago

Tabone: Dari Kampung Sunyi ke Pusat Rohani

DIBALIK lekukan pegunungan nan indah serta jalanan kecil yang tenang, Kelurahan Tabone biasanya dikenal sebagai…

2 hari ago

Pelantikan Pejabat Eselon II Sulbar Tertahan, SDK Kritik Proses di BKN

MAMUJU, TAYANG9 – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Pemprov Sulbar) hingga kini masih menanti turunnya Persetujuan…

3 hari ago

Pawai Ta’aruf Tahun Baru Islam 1447 H Warnai Semangat Hijrah di Mamuju

MAMUJU, TAYANG9 – Semangat perubahan dan kebangkitan terasa kuat menyelimuti langit Mamuju saat ribuan warga…

3 hari ago